KEBUTUHAN DAN KEBIASAAN TIDUR ANAK USIA PRASEKOLAH

Anak usia prasekolah rata-rata tidur 11-13 jam sehari, yang termasuk atau tidak tidur siang. Pada usia ini ritual sebelum tidur seperti minum minuman hangat sebelum tidur, dongeng, menyanyi, menggosok gigi, dan mendengar musik masih berlangsung. Selain itu anak prasekolah membutuhkan benda-benda tertentu yang dapat memberikan rasa aman untuk dibawa tidur (Muscuri, 1996). Kebutuhan tidur berubah-ubah dalam hubungan dengan dorongan pertumbuhan dan aktivitas. Banyak anak-anak usia prasekolah menunda...

GANGGUAN TIDUR PADA ANAK USIA PRASEKOLAH

Menurut Mott et al (1990), anak prasekolah umumnya mengalami gangguan-gangguan tidur seperti mimpi buruk & takut gelap, teror malam hari & berjalan malam hari, dan sulit tidur. a. Mimpi buruk dan takut gelap Takut kegelapan dan kecemasan lainnya dapat menimbulkan mimpi buruk pada anak. Mimpi buruk umum terjadi pada anak prasekolah, karena pada usia ini imajinasi anak sedang aktif. Menurut Beltramini & Hertzig, (1983), Anak prasekolah mengalami mimpi buruk sedikitnya satu kali dalam...

POSES MENSTRUASI

Menstruasi atau haid adalah pendarahan periodik dan siklik dari rahim akibat runtuhnya jaringan endometrium. Proses terjadinya haid berlangsung dengan tahapan berikut: a. Stadium menstruasi atau desquamasi Pada saat stadium menstruasi, dari kandungan melalui vagina keluar darah haid disertai lapisan endometrium dan lendir dari servik. Darah yang keluar tidak membeku karena ada fermen yang mencegah pembekuan darah dan mencairkan potongan - potongan mukosa. Bila haid banyak maka fermen tersebut...

MEDITASI DAN RELAKSASI

Menurut Smith (1975) dalam Prawitasari (2002) Istilah meditasi mengacu pada sekelompok latihan untuk membatasi pikiran dan perhatian. Sementara itu Walsh (1983) dalam Prawitasari (2002) meditasi merupakan tehnik atau metode latihan yang digunakan untuk melatih perhatian untuk dapat meningkatkan taraf kesadaran, yang selanjutnya dapat membawa proses-proses mental yang dapat terkontrol secara sadar. Menurut Beech (1976) dalam Prawitasari (2002) relaksasi dapat diartikan sebagai partisipasi dalam...

KONTRASEPSI

Kontrasepsi adalah usaha-usaha untuk mencegah terjadinya kehamilan. Usaha-usaha itu dapat bersifat sementara, dapat juga bersifat permanen. Penggunaan kontrasepsi merupakan salah satu variabel yang mempengaruhi fertilitas (Prawitohardjo, 2002). Efektifitas (daya guna) suatu cara kontrasepsi dapat dinilai pada 2 tingkat, yaitu kemampuan suatu cara kontrasepsi untuk mengurangi terjadinya kehamilan yang tidak diingini, apabila cara tersebut digunakan terus menerus dan sesuai petunjuk yang diberikan;...

BRONCHOGENIC CARCINOMA

Bronchogenic Carcinoma is a primary malignant tumor originating from lung airways. In the literature always reported an increased incidence of lung cancer in a progressive, not only as a result of increased average age of humans and better diagnostic capability, but because it is more common carcinoma bronchogenic Etiology Such as cancer in general, the exact etiology of carcinoma bronchogenic still unknown, but it is expected that the long-term inhalation of carcinogenic materials is a major factor,...

PATHWAY CANCER OVARIUM

Proses terjadinya berbagai masalah keperawatan Pada pasien cancer ovarium adalah sebagai berikut : Tag : Pathways, Pathway Cancer Ovarium, Ca Ovarium, Kangker Ovarii, Kanker ovarii, ca ovarii, Pathways Cancer Ovarium, , Nurshing Pathways Cancer Ovarium, Cancer Ovari...

PATHWAY HERNIA

Proses terjadinya berbagai masalah keperawatan Pada pasien Hernia adalah sebagai berikut : Tag : Pathway Hernia, Pathways Hernia, Pathway keperawatan Hernia, Askep Hernia Download pathway dalam format pdf : DI SINI Askep Hernia Klik Di SI...

PATHWAY HARD HEART FAILURE (HHF)-OEDEMA PARU dan GAGAL NAFAS

Proses terjadinya berbagai masalah keperawatan Pada pasien dengan HHF , Oedema Paru dan Payah jantung lihat gambar di bawah ini : ...

PATHWAY NEFROTIK SYNDROM

Download Pathway Nefrotik Syndrom Via Ziddu...

PENATALAKSANAAN ABORTUS

Abortus adalah istilah yang diberikan untuk semua kehamilan yang berakhir sebelum periode viabilitas janin, yaitu yang berakhir sebelum berat janin 500 gram. Bila berat badan tidak diketahui, maka perkiraan lama kehamilan kurang dari 20 minggu lengkap (139 hari) dihitung dari hari pertama haid terakhir normal yang dapat dipakai. Penanganan abortus ditujukan untuk mengurangi resiko perdarahan. USG dapat menentukan denyut jantung janin (> 5mm) dan membantu menentukan kelainan organik (anensefalus,...

ASUHAN KEPERAWATAN THALASEMIA

Ilustrasi (Google) A. Konsep Dasar Thalasemia adalah suatu penyakit konginetal heriditer yang diturunkan secara autosom berdasarkan kelainan haemoglobin, dimana satu atau lebih rantai poplipeptida haemoglobin kurang atau tidak terbentuk sehingga mengakibatkan terjadi anemia hemolitik. Dengan kata lain thalasemia merupakan penyakit anemia hemolitik dimana terjadi kerusakan sel darah merah sehingga umur eritrosit menjadi pendek. Penyebab kerusakan tersebut adalah Hb yang...

Page 1 of 27123Next